Friday, May 25, 2007

Arti Sebuah Perhatian

Di saat manusia melupakan sesuatu yang ada disekitarnya, dan mungkin sesuatu itu sangat berarti buatnya... walau hal tersebut tak pernah disadari olehnya. Mungkin manusian tersebut sedang berada di dalam keadaan yang sangat ia dambakan sehingga bisa melupakan semuanya. Tapi tak selamanya keadaan tetap serupa.. keadaan selalu berubah... dan disaat perubahan itu terjadi... manusia itu sendiri tak bisa menerima keadaan tersebut... hingga membuat dia dalam sebuah masalah baru...

Di saat manusia tersebut dalam masalah, terkadang ia terlalu larut dan melupakan sesuatu yang mungkin bisa membantu dirinya... terkadang orang-orang disekitarnya bisa membantu.. bahkan hal yang sulit dipercayapun bisa terjadi... semua orang menarus sebuat perhatian yang tertuju padanya... tanpa dia sadari... bahkan.. ada orang-orang yang sebelumnya tak mungkin bisa berkata indah... dengan perhatiannya orang tersebut bisa berkata indah.. semua bisa berubah dalam sesaat dan perhatian datang dari orang-orang disekitar kita..

Bahkan kadang kita tak pernah menyangka terkadang orang yang tak pernah kita duga untuk bicara.. bisa bicara karena menunjukan perahtiannya... hal-hal seperti ini adalah sebuah keajaiban dari Allah yang ingin menuntun umatnya secara tidak langsung dan sekaligus menunjukkan perhatiannya. Dengan demikian... arti sebuah perhatian dapat kita rasakan dikala kita tak pernah menyadari bila orang-orang disekitar kita telah membantu kita..

No comments: